Lowongan Kerja FamilyMart
Lowongan Kerja Family Mart Indonesia - Family Mart Indonesia saat ini sedang membuka lowongan untuk muda mudi Indonesia khususnya yang tertarik bergabung dengan posisi sebagai Store Crew.
Family Mart Indonesia adalah salah satu perusahaan terkemuka di Indonesia khususnya dibidang Toko Serba Ada yang berbasis di Mini Market. Memulai toko pertama pada tahun 1973 di Jepang, FamilyMart sekarang memiliki lebih dari 17.000 toko di banyak negara. Di Indonesia, FamilyMart memulai bisnis di bawah PT Fajar Mitra Indah pada tahun 2012.
FamilyMart bertujuan untuk membuat hidup pelanggan FamilyMart lebih nyaman dan menyenangkan, terutama dengan menunjukkan keramahan dalam segala hal yang FamilyMart lakukan, dan dengan memastikan pengalaman berbelanja yang ditandai dengan CONVENIENCE, FRIENDLINESS, dan FUN . Namun, FamilyMart sedang mengembangkan bisnis FamilyMart dan mempercepat ekspansi di tahun-tahun mendatang. FamilyMart ingin mengundang profesional muda untuk menjadi bagian dari keluarga FamilyMart.
Mengenai gaji dan kesejahteraan di FamilyMart sudah cukup terjamin. Tidak membedakan karyawan kontrak dan tetap, saling membantu, dan paling penting safety nomor satu.
Kalau anda memang berminat untuk menjadi bagian dari perusahaan FamilyMart dengan posisi sebagai Store Crew di FamilyMart berikut syarat dan kualifikasi yang harus anda penuhi.
Store Crew
Persyaratan:
- Usia 18-20 Tahun
- Lulusan SMA / SMK Sederajat
- Fresh graduate welcome
- Bersedia bekerja shift dan hari Iibur.
- Belum menikah
- Berpenampilan menarik
- Tinggi Min.155 cm (Wanita) dan Min.165 cm (Pria)
- Ramah, ceria, dan komunikatif
- Disiplin, jujur dan bertanggung jawab
- Suka dengan tantangan dan belajar
- Minimal VAKSIN kedua
- Untuk Wanita bersedia menampilkan rambut yang sudah diwarnai dalam bekerja
- Membuat minuman dan makanan cepat saji sesuai menu di toko
- Bertanggung jawab dalam kebersihan di area toko.
- Mengoperasikan mesin kasir dan melayani pelanggan
- Melakukan Stock Opname sesuai dengan permintaan kepala toko.
- Mengatur dan menjaga display barang.
- Mengontrol barang yang ada digudang dan cek masa kadaluarsa
Apabila semua syarat dan dokumen FamilyMart sudah anda lengkapi, selanjutnya silahkan daftarkan diri anda Via Walk In Interview FamilyMart dibawah ini.
Waktu Walkin Interview
04-05-2023, Jam 09.00 - Hingga selesai
Alamat walkin interview
FamilyMart Bulungan
Jl. Bulungan No.18, RT.11/RW.7,
Kramat Pela, Kec. Kby. Baru, Kota
Jakarta Selatan, Daerah Khusus
Ibukota Jakarta 12130
FamilyMart Lapangan Roos
Jl. KH Abdullah Syafei No.13
RT.I/RW.IO, Tebet Tim.,
Kec. Tebet, Kota Jakarta
Selatan, Daerah Khusus
Ibukota Jakarta 12820
FamilyMart Tangerang City
Ruko Premium Office Tang City, Blok H
No. 16, Jl. Jend.Sudirman No. 1,
Babakan, Cikokol, Tangerang