Widget HTML #1

Lowongan Kerja PT. Toyota Motor Manufacturing Indonesia (MAGANG) 2019


Lowongan Kerja PT. Toyota Motor Manufacturing Indonesia Agustus 2019 - PT. Toyota Motor Manufacturing Indonesia merupakan sebuah perusahaan perakitan mobil jepang terkemuka dan terbesar serta ternama yang memproduksi mesin dan mobil.

Nama PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN) mulai muncul pada tahun 2003 ketika TAM melakukan reorganisasi dipecah menjadi dua. Yaitu menjadi PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN) yang fokus dibidang produksi kendaraan serta ekspor, dan PT Toyota-Astra Motor (TAM). Melalui TMMIN, kapasitas produksi Toyota Indonesia kini tercatat 250.000 unit mobil per tahun yang memproduksi 6 model kendaraan yaitu Toyota Fortuner, Kijang Innova, Toyota Vios, Toyota Yaris, Toyota Etios dan Toyota Sienta.
Sebagai perusahaan manufaktur kelas dunia, PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN) telah menghasilkan produk-produk terbaik dan berkualitas tinggi. Bermula sebagai pabrik perakitan mobil pada tahun 1973, kini melalui TMMIN, Toyota Indonesia bukan hanya sebagai perakitan mobil, namun sudah memproduksi mobil sendiri dan juga memproduksi berbagai komponen pendukung termasuk mesin. Jumlah total pekerja yang diserap TMMIN mencapai 9500 orang, sedangkan secara keseluruhan operasional TMMIN dengan melibatkan suplier mampu menyerap tenaga kerja sampai 300 ribu orang. TMMIN memiliki lima pabrik di Indonesia yang secara berkelanjutan memberikan kontribusi positif kepada bangsa ini. Dua berlokasi di kawasan Jakarta Utara atau Plant 1 Sunter dan Plant 2 Sunter dan tiga lainnya berlokasi di kawasan Karawang, Jawa Barat, yaitu Plant 1, Plant 2 dan Plant 3.

Kini di bulan Agustus 2019, PT. Toyota Motor Manufacturing Indonesia sedang membuka lowongan kerja sebagai Supply Chain, Technical Engineering, Corporate Office, Accounting/Finance untuk lulusan S1. Mengenai Gaji di PT. Toyota Motor Manufacturing Indonesia sudah sangat sangat terjamin untuk seluruh karyawan yang bekerja disini, telebih semua karyawan akan mendapatkan berbagai macam tunjangan.

Kalau anda memang berminat untuk menjadi Supply Chain, Technical Engineering, Corporate Office, Accounting/Finance di PT. Toyota Motor Manufacturing Indonesia, berikut syarat dan kualifikasi yang harus anda penuhi.

Supply Chain Internship
Persyaratan:
  • Mahasiswa S1 atau S2 dari universitas atau akademi terkemuka jurusan Teknik Industri, IT atau Manajemen
  • Memiliki IPK minimal 3,00 dari 4,00
  • Terlibat aktif dalam kegiatan organisasi
  • Berjuang untuk keunggulan dengan tingkat integritas yang tinggi, ketergantungan, antusiasme, dan kerahasiaan yang tinggi
  • Mahir dalam menggunakan Microsoft Office (Excel, Word, dan PowerPoint)
  • Mahir berbahasa Inggris baik lisan maupun tulisan
  • Bersedia untuk magang penuh waktu selama 3 - 6 bulan dari Oktober 2019
  • Penempatan di Sunter, Jakarta Utara

Technical Engineering Internship
Persyaratan:
  • Mahasiswa S1 atau S2 dari universitas atau akademi terkemuka jurusan Teknik Mesin
  • Memiliki IPK minimal 3,00 dari 4,00
  • Terlibat aktif dalam kegiatan organisasi
  • Berjuang untuk keunggulan dengan tingkat integritas yang tinggi, ketergantungan, antusiasme, dan kerahasiaan yang tinggi
  • Mahir dalam menggunakan Microsoft Office (Excel, Word, dan PowerPoint)
  • Mahir berbahasa Inggris baik lisan maupun tulisan
  • Bersedia untuk magang penuh waktu selama 3 - 6 bulan dari Oktober 2019
  • Penempatan di Sunter, Jakarta Utara


Corporate Office Internship
Persyaratan:
  • Mahasiswa S1 atau S2 dari universitas atau akademi terkemuka jurusan Teknik Industri, Manajemen Bisnis, atau Komunikasi
  • Memiliki IPK minimal 3,00 dari 4,00
  • Terlibat aktif dalam kegiatan organisasi
  • Berjuang untuk keunggulan dengan tingkat integritas yang tinggi, ketergantungan, antusiasme, dan kerahasiaan yang tinggi
  • Mahir dalam menggunakan Microsoft Office (Excel, Word, dan PowerPoint)
  • Mahir berbahasa Inggris baik lisan maupun tulisan
  • Bersedia untuk magang penuh waktu selama 3 - 6 bulan dari Oktober 2019
  • Penempatan di Sunter, Jakarta Utara

Accounting/Finance Internship
Persyaratan:
  • Mahasiswa S1 atau S2 dari universitas atau akademi terkemuka jurusan Akuntansi
  • Memiliki IPK minimal 3,00 dari 4,00
  • Terlibat aktif dalam kegiatan organisasi
  • Berjuang untuk keunggulan dengan tingkat integritas yang tinggi, ketergantungan, antusiasme, dan kerahasiaan yang tinggi
  • Mahir dalam menggunakan Microsoft Office (Excel, Word, dan PowerPoint)
  • Mahir berbahasa Inggris baik lisan maupun tulisan
  • Bersedia untuk magang penuh waktu selama 3 - 6 bulan dari Oktober 2019
  • Penempatan di Sunter, Jakarta Utara

Deskripsi Magang:
Program Magang Toyota bertujuan untuk memfasilitasi siswa dengan peluang dan pengalaman menjalani proses di perusahaan manufaktur otomotif terbesar di dunia, secara langsung. Waktu penempatan antara 3 hingga 6 bulan. Dalam program ini, siswa mendapat peluang untuk mengembangkan berbagai proyek dan melatih keahlian dan kompetensi mereka

Apabila semua syarat dan dokumen PT. Toyota Motor Manufacturing Indonesia sudah anda lengkapi, selanjutnya silahkan kirim lamaran anda via online web resmi PT. Toyota Motor Manufacturing Indonesia dibawah ini.


LAMAR DISINI

Batas Lamar : 30 September 2019

Alamat PT. Toyota Motor Manufacturing Indonesia
Jalan Laksda Yos Sudarso Sunter 1, RT.2/RW.9, Sunter Jaya, Tj. Priok, Kota Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14350


Proses seleksi peserta di PT. Toyota Motor Manufacturing Indonesia termasuk cepat, LAMARAN akan diperlakukan secara rahasia & hanya kandidat terpilih akan dihubungi dan diproses.

Jika lolos maka anda akan langsung masuk tahap selanjutnya.

Jika dalam waktu 1 bulan belum juga ada panggilan, jangan sedih, mungkin anda belum beruntung dan saat nya anda lengkapi berkas dan sesuai persyaratan yang diminta perusahaan. Semangat Jobseeker, doa kami menyertaimu.

Silahkan share info ini agar bisa bermanfaat jika anda mendapat panggilan kerja.
Post Date : 16 Agustus 2019